STS Forum Menyambut Era Society 5.0
JAKARTA – Science and Technology in Society Forum (STS forum) merupakan lembaga nirlaba internasional yang dibentuk pada tahun 2004 di Jepang, yang bertujuan untuk memajukan kontribusi ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek) di dunia, serta mengembangkan jejaring antara pemangku kepentingan iptek dari sektor bisnis, politik, akademisi, pemerintah dan media massa. Setiap tahun STS forum menyelenggarakan pertemuan yang dihadiri sekitar 1200 peserta […]
Continue reading »