TGIF : Merangkai dan Membangun Inovasi Secara Global
SERPONG –TGIF Merangkai dan Membangun Inovasi Secara Global. Pagelaran forum para pemerhati inovasi dan inovator seluruh dunia, Tangerang Selatan Global Innovation Forum (TGIF) resmi dibuka oleh Menko PMK Puan Maharani, Rabu pagi (21/9) di Gedung Graha Widya Bakti, Puspiptek. Hadir dalam kesempatan tersebut antara lain adalah perwakilan UNESCO, Ketua World Technopolis Association, Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Mohamad Nasir, MenPAN […]
Continue reading »